Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Mei, 2020

Cara Menggunakan Google Formulir Terbaru Dan Buat Soal Quiz Mudah

Google Formulir merupakan media platform untuk membuat sebuah lembaran tanya jawab (quiz) serta masukan atau pendapat (survey) dengan design cloud platform sehingga sumber bisa di drag dan di drop. Dengan Google formulir juga bisa membuat contoh soal sederhana yang dapat dikerjakan secara online dan mudah. Bahasan Video Mencakup Sesi 1 Mengenal Fungsi Untuk Menentukan Definisi Bentuk format kegunaan: Fungsi membuat pertanyaan . Import Soal. Membuat Judul Keterangan Text. Memasukan Gambar. Masukan Video. Menyisipkan Bagian dalam beberapa bagian. Sesi 2 Mulai Menggunakan Google From Mulai Membuat Lembaran Kerja. Menentukan Jenis tergantung tujuan pengguna disesuaikan kebutuhan. Tambahan Saran perlu menggunakan imaginasi serta logika pengguna (Kreatifitas) untuk membuat sebuah sesi tanya jawab atau quiz soal . Pengaturan nilai setiap poin soal diperlukan isi nilai yang harus diatur terlebih dahulu. Mengirimkan link lembaran kerja /soal kepada publik tetrtentu untuk di respon/dijawab. Sesi